Titi Rajo Bintang terlihat santai saat ditemui di pembuatan video klip terbaru Trio Macan 'Buka Sitik Joss'. Ia tampil mengenakan blouse turtle neck hitam yang dipadukan dengan celana cargo.
Sumber :http://hot.detik.com/readfoto/2013/08/27/180801/2342295/431/4/titi-rajo-bintang-tampil-santaih993305431#bigpic
Biasa melihat Titi dengan gaun, kini Titi menunjukkan sisinya yang lain.
Rambutnya dicepol ke atas.
Gaya santai Titi Rajo Bintang.
Sepatu converse melengkapi gaya casual-nya.